Sabtu, 23 Juli 2011

cara membuat icon burung twitter berterbangan di blog



1. Login ke blogger
2. Pilih Rancangan kemudian Tambah Gadget
3. Pilih HTML/JavaScript
4. Masukan kode HTML berikut ini:
<script type="text/javascript" src="https://sites.google.com/site/exeloph/file/Twitterbang.js"></script>
<script type="text/javascript">
var birdSprite="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjaREMWC2b4TTbDwd08GDFizpbOHl2g1pOkWXXd8EkrmqhErgwG2OmwzZ6T5EdkIeFQqcbxdKRUPG-iIfebUhdpeAmws_b7ZEgBvasDdYPtqLTlP6rXn9wPmIV0zrLDNZD445AKCKghBeU/"; var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button","select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span"); var twitterAccount = "http://twitter.com/#!/Tonjongflay";var tweetThisText = "Twitter - idesAS http://sabarbae-akin.blogspot.com";tripleflapInit();</script>

5. Ganti http://sabarbae-akin.blogspot.com dengan URL blogmu sendiri dan Tonjongflay dengan twitter   usernamemu sendiri.

Script Text/Huruf Bergerak Mengikuti Mouse Di Blogspot



Biar tampilan blog kita rame, biasanya para blogger menambahkan berbagai variasi atau widget . Bentuknya pun  bermacam macam. Nah kali ini kita akan coba membuat variasi atau hiasan di blog kita dengan menambahkan script supaya text bisa bergerak kemanapun mouse kita arahkan. Mau tahu caranya ?, silahkan ikuti langkah langkahnya.


script atau kode berikut mesti kita tambahkan ke template blog kita. Silahkan anda copy dulu script di bawah ini :



Jika sudah di copy, cara menerapkannya adalah :

Seperti biasa Sigin dulu di draft blogger
Dalam dasbor masuk Tata Letak --> Elemen Laman
Tambah Widget --> kemudian anda klik HTML/JavaScript.Pastekan script atau kode yang telah di copy tadi disini. Simpan.


 MENGHILANGKAN JUDUL BLOG



Judul blog sangat penting karena berperan sebagai keyword di mesin pencari. Tetatpi kadang judul blog terlihat kurang menarik. Kita tidak bisa menghapusnya, yang kita lakukan adalah menyembunyikannya. Begitu juga untuk deskripsi blog.

Nah, bagi yang ingin menghilangkannya caranya adalah sebagai berikut:

Menghilangkan Blog Title
1. Login ke blogger
2. Tata Letak - EDIT HTML
3. Cari kode berikut #header h1 { atau kalau tidak ada kodenya .header h1 {
4. Nah sebelum penutup } tambahkan kode berwarna biru berikut:
display:none;
5. Lalu Simpan Template

Menghilanghkan Deskripsi
1. Login ke blogger
2. Tata Letak - EDIT HTML
3. Cari kode berikut
#header .description { atau kalau tidak ada kodenya .header .description {
4. Caranya sama tambahkan script berwarna biru berikut sebelum penutup }display:none;
5. Lalu Simpan Template

Semoga berhasil.....

0 komentar:

Posting Komentar